• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 7 November 2025
Panji Rakyat
  • Home
  • Dunia
  • Nasional
  • Politik
  • Otomotif
  • Tekno
  • Lifestyle
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Home
  • Dunia
  • Nasional
  • Politik
  • Otomotif
  • Tekno
  • Lifestyle
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
Panji Rakyat
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
ADVERTISEMENT
Home Otomotif

Kredit Honda Scoopy Baru, Cicilan Masih Terjangkau?

Penulis Saepul
14 November 2024
A A
kredit honda scoopy baru

(AHM)

Bagikan di FacebookBagikan di TwitterBagikan di Whatsapp

BANDUNG. PANJIRAKYAT: Simak skema kredit untuk anda yang ingin Honda Scoopy baru. PT Astra Honda Motor (AHM) sudah meluncurkan model terbaru dari Honda Scoopy dengan berbagai varian, yang hadir dengan harga mulai Rp 23,216 juta untuk tipe Fashion dan Energetic.

BACAJUGA

Jelang 1 Tahun Memimpin, Prabowo Gencar Bekerja Pantang Libur?

Pantes Royal Enfield Guerrilla 450 Disebut ‘Roadster Tangguh’, Ini Rahasianya!

Sementara itu, rentang pilihan tertinggi dengan Stylish dan Prestige dengan harga Rp 24,021 juta. Kedua harga tersebut berlaku untuk wilayah Jakarta On The Road (OTR).

Bagi anda yang ingin memiliki sepeda motor tersebut, tetapi masih belum memiliki uang dengan membayar langsung, opsi  kredit adalah solusinya.

Kredit Honda Scoopy Baru

Sebagai informasi, terdapat berbagai skema kredit dari dealer resmi Honda di Jakarta Barat, bekerja sama dengan FIF.

ADVERTISEMENT

Uang muka (DP) mulai dari Rp 3,5 juta untuk varian Fashion dan Energetic, sedangkan untuk varian Stylish dan Prestige, DP terminim Rp 3,7 juta.

Cicilan bulanan untuk Honda Scoopy baru dengan perbulan mulai Rp 1,009 juta dengan jangka pembayaran atau  tenor 35 bulan dan DP Rp 4,7 juta untuk tipe Fashion dan Energetic.

Untuk pilihan varian Stylish dan Prestige, cicilan terendah adalah Rp 1,054 juta dengan DP Rp 4,9 juta dan tenor sifat tenor sama.

Skema Cicilan 

Adapun rincian skema kredit lengkap untuk Honda Scoopy Baru berikut ini:

  • Fashion dan Energetic
    • Uang Muka (DP) mulai dari Rp 3,5 juta
    • Cicilan mulai dari Rp 1,009 juta per bulan (tenor 35 bulan)
    • DP Rp 4,7 juta, cicilan Rp 1,009 juta per bulan
  • Stylish dan Prestige
    • Uang Muka (DP) mulai dari Rp 3,7 juta
    • Cicilan mulai dari Rp 1,054 juta per bulan (tenor 35 bulan)
    • DP Rp 4,9 juta, cicilan Rp 1,054 juta per bulan

Adapun syarat untuk bisa meminang Scoopy baru ini dengan jalan kredit, debitur harus menyiapkan dokumen  fotokopi KTP suami dan istri, serta Kartu Keluarga (KK).

Perlu menjadi catatan, bahwa uang muka tersebut sudah mencakup biaya administrasi dan asuransi.

Namun, harga dan angsuran dapat berubah sebelum kendaraan diterima. FIF juga memiliki hak untuk menolak permohonan kredit tanpa memberikan penjelasan lebih lanjut, dan  tidak ada pengembalian aplikasi ketika pengajuan kredit

 

(Saepul)

Tag: harga Honda Scoopy baruhonda scoopy 2024honda scoopy baruScoopy 2025

Artikel Terkait

Mitsubishi All New Triton
Otomotif

Bedah Ketangguhan Mitsubishi All New Triton: Spesifikasi Gahar Libas Offroad!

11 Desember 2024
byd seal hybrid
Otomotif

BYD Bakal Rilis Seal Versi Hybrid, Harganya Bikin Kepincut!

8 Februari 2025
yamaha xsr 155
Otomotif

Perubahan Yamaha XSR 155 2025, Hanya Minor?

24 Januari 2025
Maung Garuda, kendaraan buatan PT Pindad, menarik perhatian publik setelah pelantikan Presiden ke-8 Republik Indonesia, Prabowo Subianto. Mobil ini menjadi saksi perjalanan Prabowo menuju Istana Negara usai pelantikan pada Minggu, 20 Oktober 2024. Mobil ini secara resmi dinamakan MV3 Garuda Limousine, memiliki desain yang elegan dan terinspirasi dari gaya Eropa. Dengan warna putih yang mencolok, Maung Garuda menjadi kendaraan yang menonjol saat Prabowo menggunakannya dalam momen bersejarah tersebut. Direktur Utama PT Pindad, Abraham Mose, mengungkapkan rasa bangga atas penggunaan MV3 Garuda Limousine dalam acara penting ini. Ia menyampaikan apresiasi kepada Presiden yang terus mendukung industri pertahanan dalam negeri, khususnya produk-produk buatan PT Pindad. Spesifikasi Maung Garuda untuk RI 1 MV3 Garuda Limousine dikembangkan secara khusus untuk memenuhi kebutuhan kendaraan Presiden dan Wakil Presiden RI. Kendaraan ini menawarkan kombinasi antara kenyamanan dan perlindungan yang tinggi. Dengan bobot 2,95 ton dan dimensi panjang 5,05 m, lebar 2,06 m, dan tinggi 1,87 m, desain long wheelbase menjamin ruang kabin yang lega. Dari sisi performa, Maung Garuda dilengkapi dengan mesin bertenaga 202 PS/199 HP dan transmisi otomatis 8 percepatan, mampu mencapai kecepatan maksimum 100 km/jam. Keamanan dan Fitur Canggih Sebagai kendaraan yang dirancang untuk keperluan tinggi, Maung Garuda dilengkapi dengan fitur keamanan mutakhir. Bodi mobil terbuat dari material composite armor yang tahan terhadap serangan senjata kaliber 7,62 x 51 mm NATO ball dan 5,56 x 45 mm M193. Kaca antipeluru dengan level B5/B6 dan ban tipe Run Flat Tyre (RFT) yang tetap dapat digunakan meski bocor menjadi fitur andalan. Eksterior mobil menampilkan desain yang mencolok, termasuk logo Garuda yang melambangkan kekuatan dan identitas bangsa, serta motif grille yang terinspirasi dari batik parang. Interior mobil ini tidak kalah menarik, dengan fitur-fitur premium seperti kursi captain seat yang dapat disetel secara elektrik, sistem hiburan canggih, dan konektivitas WiFi portabel. Harga dan Produksi Harga Maung Garuda diperkirakan lebih dari Rp1,2 miliar, mencerminkan spesifikasi tinggi dan fitur keamanan yang disesuaikan untuk kepresidenan. Sementara harga untuk model sipil berkisar antara Rp1 miliar hingga Rp1,2 miliar, model ini tentu saja hadir dengan perlindungan dan fitur yang lebih lengkap. Hingga saat ini, belum ada informasi resmi mengenai produksi massal Maung Garuda, apakah hanya tersedia sebagai kendaraan khusus untuk pejabat negara atau dapat diakses oleh publik. Setelah pelantikan, Maung Garuda digunakan oleh Presiden dan Wakil Presiden RI untuk menyapa masyarakat sepanjang perjalanan dari gedung parlemen ke Istana Negara, menandakan komitmen untuk menggunakan produk dalam negeri yang berkualitas tinggi.
Otomotif

Menguak Harga Maung Garuda Limosine, Bisa untuk Umum?

22 Oktober 2024
pajak progresif kendaraan
Otomotif

Pembebasan Pajak Progresif Perusahaan, Penyalahgunaan Lebih Besar?

14 November 2024
Brembo Ohlins
Otomotif

Brembo Berani Akuisisi Ohlins, Ini Alasannya

22 Oktober 2024
Artikel Selanjutnya
Ivan Sugianto

Tabiat Ivan Sugianto, Viral karna Rundung Bocah hingga Pencucian Uang

Artikel Terpopuler

  • pajak kendaraan 2025

    Jangan Lupa, Ini Daftar Jenis Pajak Kendaraan Harus Dibayar 2025!

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • Perbedaan Seragam Loreng Komcad dan TNI, Serupa Tapi Tak Sama!

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • Peringkat Brand Mobil terbesar di Dunia 2024, Ada Jagoan Mu?

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • Beragam Mitos Burung Tekukur, Kebaikan hingga Mistis!

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • 6 Orang Terkaya Sumatera Utara, Terakhir Berjuluk ‘Raja’

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0

Berita Terbaru

pks prabowo gibran

Komitmen PKS untuk Pemerintahan Prabowo-Gibran Dipertegas

3 November 2025
purbaya demokrat

Meski Partai Lain Kepincut, Purbaya Bagi Demokrat Bukan Bidikan

1 November 2025
prabowo apec

Khawatir Hambat Pertumbuhan Ekonomi, Prabowo Serukan Persatuan APEC untuk benamkan Kejahatan Lintas Negara

31 Oktober 2025
pan purbaya

PAN Kepincut untuk Dijadikan Kader, Purbaya Ogah Politik

30 Oktober 2025

Panji Rakyat merupakan portal berita yang hadir sebagai media online dan menjadi sumber referensi informasi terpercaya yang aktual dan berimbang.

Part of:

Informasi Lainnya

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber

Kontak

  • kontak@panjirakyat.com
© 2022 Panji Rakyat
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Home
  • Dunia
  • Nasional
  • Politik
  • Otomotif
  • Tekno
  • Lifestyle

© 2022 Panji Rakyat