• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Sabtu, 11 Oktober 2025
Panji Rakyat
  • Home
  • Dunia
  • Nasional
  • Politik
  • Otomotif
  • Tekno
  • Lifestyle
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Home
  • Dunia
  • Nasional
  • Politik
  • Otomotif
  • Tekno
  • Lifestyle
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
Panji Rakyat
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
ADVERTISEMENT
Home Otomotif

Mogok Habis Bensin di Jalan, Ini Cara Cepat Cari SPBU Terdekat

Penulis Saepul
12 September 2024
A A
spbu terdekat

(Ilustrasi.Shell)

Bagikan di FacebookBagikan di TwitterBagikan di Whatsapp

BANDUNG, PANJIRAKYAT: Dalam kondisi habis bensin, pengendara akan panik lantaran perjalanan tujuan masih jauh. Namun tak perlu khawatir, dengan memanfaatkan ponsel pintar pribadi, dapat mengetahui keberadaan SPBU terdekat.

BACAJUGA

Pantes Royal Enfield Guerrilla 450 Disebut ‘Roadster Tangguh’, Ini Rahasianya!

Sebelum Beli Yadea Velax, Ketahui Harga dan Varian Jarak Tempuh!

Selain dengan bertanya kepada penduduk sekitar,  pengendara juga bisa memanfaatkan smartphone untuk menemukan SPBU melalui bantuan Google dan platform lainnya.

Cara Lacak SPBU Terdekat

pembatasan pertalite
(Ilustras.Sutterstock)

Caranya pun juga mudah, asalkan kondisi kuota internet sudah terisi. Untuk mengetahui SPBU terdekat, berikut adalah caranya:

1. Paling Mudah dengan Google

pertama dan paling mudah untuk menemukan pom bensin terdekat adalah melalui Google. Untuk caranya, yaitu:

ADVERTISEMENT
  • Buka browser di smartphone Anda dan akses Google.
  • Ketik “pom bensin terdekat” di kolom pencarian.
  • Aktifkan fitur “Gunakan lokasi presisi” di layar untuk mencari pom bensin berdasarkan lokasi Anda saat ini.
  • Ketuk “Allow” untuk memberikan izin akses lokasi kepada Google.
  • Pilih pom bensin yang terdekat dari hasil pencarian.

2. Mencari Pom Bensin Terdekat Melalui Google Maps

Masih dari platform Google, melalui Google Maps sebagai aplikasi peta, dapat menemukan SPBU terdekat. Berikut adalah langkah-langkah untuk menggunakan Google Maps:

  • Unduh aplikasi Google Maps dari App Store atau Play Store jika belum terinstal.
  • Buka aplikasi Google Maps di smartphone Anda.
  • Ketik “pom bensin terdekat” di kolom pencarian.
  • Tunggu beberapa saat hingga daftar SPBU terdekat muncul.
  • Pilih pom bensin yang diinginkan dan ketuk “Directions” untuk mendapatkan rute menuju SPBU tersebut.

Pastikan fitur “Location” di smartphone aktif agar Google Maps dapat menunjukkan lokasi pom bensin yang tepat.

3. Dengan Aplikasi MyPertamina

Selain memanfaatkan platform Google, anda juga bisa menggunakan atau mendownload terlebih dahulu aplikasi Untuk MyPertamina bisa menjadi pilihan tepat. Berikut cara menggunakannya:

  • Unduh dan instal aplikasi MyPertamina dari App Store atau Play Store.
  • Buka aplikasi dan masukkan nomor HP serta PIN.
  • Di halaman utama aplikasi, Anda akan melihat informasi SPBU Pertamina terdekat dari lokasi Anda saat ini.
  • Jika ingin mencari SPBU lainnya, ketuk “Lihat SPBU terdekat lainnya” dan pilih pom bensin yang paling sesuai.

4.  Lewat Aplikasi Shell

Cara terakhir untuk menemukan SPBU terdekat, bisa memanfaatkan bantuan dari aplikasi produsen bahan bakar Shell melalui aplikasi Shell Asia untuk menemukan lokasi SPBU. Berikut adalah cara penggunaannya:

  • Unduh aplikasi Shell Asia dari Play Store atau App Store.
  • Buka aplikasi dan pilih menu “Stations” yang ada di bawah layar.
  • Ketuk “Allow” untuk memberikan izin akses lokasi di smartphone Anda.
  • Daftar pom bensin Shell terdekat akan muncul, pilih yang Anda inginkan.
  • Ketuk “Navigate” untuk mendapatkan rute menuju pom bensin tersebut.

Dengan menggunakan salah satu dari metode di atas, anda bisa mengatasi situasi darurat ini, tanpa khawatir lagi untuk melanjutkan perjalanan.

 

(Saepul)

Tag: cara cari spbu terdekatpbu terdekatpertalitepom bensinSPBU

Artikel Terkait

pembatasan pertalite
Otomotif

Pembatasan BBM Subsidi, Ini Daftar Kendaraan Boleh Beli Pertalite

12 September 2024
kelistrikan motor
Otomotif

Tips Rawat Kelistrikan Motor, Siaga sebelum Parah

5 September 2024
mobil wanita
Otomotif

Bukan hanya Sedan, Ini Mobil Terbaik Wanita Versi WWCOTY

2 Februari 2025
fuel pump mobil pertamax (4)
Otomotif

Hasil Uji Pertamina Terkait Fuel Pump Rusak karena Pertamax, Masih Aman?

29 November 2024
Mobil China
Otomotif

Penjualan Mobil China Global 2024 Melesat, Kalahkan Amerika Serikat!

2 Januari 2025
mobil ri 36
Otomotif

Menguak Harga Mobil Plat RI 36 yang Sempat Viral!

13 Januari 2025
Artikel Selanjutnya
trump harris

Debat Trump vs Harris, Pengamat Tunjukkan Suasana Hati Berbeda

Artikel Terpopuler

  • pajak kendaraan 2025

    Jangan Lupa, Ini Daftar Jenis Pajak Kendaraan Harus Dibayar 2025!

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • Perbedaan Seragam Loreng Komcad dan TNI, Serupa Tapi Tak Sama!

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • 6 Orang Terkaya Sumatera Utara, Terakhir Berjuluk ‘Raja’

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • Peringkat Brand Mobil terbesar di Dunia 2024, Ada Jagoan Mu?

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0
  • Beragam Mitos Burung Tekukur, Kebaikan hingga Mistis!

    0 bagikan
    Bagikan 0 Tweet 0

Berita Terbaru

pertemuan jokowi dan prabowo

Politikus PDIP Tak Percaya Jokowi Bertemu Prabowo Bahas Kebangsaan, Tagih Politik?

10 Oktober 2025

Tiga Wamendagri di Tubuh Kementerian, Akankah Kerja Kemendagri Efektif?

9 Oktober 2025
ppp mardiono agus suparmanto (3)

Dampingi Mardiono untuk Pimpin PPP, Agus Mardiono Memaafkan

7 Oktober 2025
Pertemuan Jokowi Prabowo

Misteri Pertemuan Jokowi dan Prabowo Terjawab, Bukan Sekedar Silaturahmi

6 Oktober 2025

Panji Rakyat merupakan portal berita yang hadir sebagai media online dan menjadi sumber referensi informasi terpercaya yang aktual dan berimbang.

Part of:

Informasi Lainnya

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber

Kontak

  • kontak@panjirakyat.com
© 2022 Panji Rakyat
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Home
  • Dunia
  • Nasional
  • Politik
  • Otomotif
  • Tekno
  • Lifestyle

© 2022 Panji Rakyat